Asesmen Lapangan PEPA BAN-PT Program Studi S1 Pendidikan Bahasa Jerman FPBS

Jumat – Sabtu, 27 – 28 Mei 2022, Tim Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) lakukan asesmen lapangan terhadap Dokumen PEPA Program Studi Pendidikan Bahasa Jerman. Kegiatan asesmen lapangan ini dilaksanakan pada secara daring melalui aplikasi Zoom.  Asesmen Lapangan secara daring dihadiri dan dibuka oleh Wakil Rektor Bidang Pendidikan dan Kemahasiswaan adalah Prof. Dr….

Read More

Online site Visit Akreditasi Internasional AQAS Kluster Pendidikan Vokasi pada Program Studi di Fakultas Pendidikan Teknik dan Kejuruan

Lembaga Akreditasi Internasional AQAS melaksanakan Digital Site Visit di Kluster Pendidikan Vokasi Universitas Pendidikan Indonesia. Universitas Pendidikan Indonesia terus berupaya untuk dapat meningkatkan kualitas layanannya, salah satunya dengan mendorong program studi agar terakreditasi secara internasional. Senin-Jumat, 16-20 Mei 2022 yang lalu, kluster Pendidikan Vokasi baru saja menyelesaikan kegiatan Digital Site Visit yang merupakan bagian dari…

Read More

Asesmen Lapangan Akreditasi BAN-PT Program Studi Magister Arsitektur Fakultas Pendidikan Teknik dan Kejuruan

Jumat – Sabtu, 20 – 21 Mei 2022, Tim Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) lakukan asesmen lapangan terhadap borang Akreditasi Program Studi Magister Arsitektur. Kegiatan asesmen lapangan ini dilaksanakan pada secara daring melalui aplikasi Zoom.  Asesmen Lapangan secara daring dihadiri dan dibuka oleh Wakil Rektor Bidang Pendidikan dan Kemahasiswaan adalah Prof. Dr. H….

Read More

Asesmen Lapangan Akreditasi BAN-PT Program Studi S1 Rekayasa Perangkat Lunak UPI Kampus Daerah Cibiru

Jumat – Sabtu, 13 – 14 Mei 2022, Tim Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) lakukan asesmen lapangan terhadap borang Akreditasi Program Studi S1 Rekayasa Perangkat Lunak. Kegiatan asesmen lapangan ini dilaksanakan pada secara daring melalui aplikasi Zoom. Tim Asesor BAN PT yang bertugas yakni Dr. Ir. Petrus Mursanto, M.Sc. dari Universitas Indonesia dan…

Read More

Asesmen Lapangan Akreditasi BAN-PT Program Studi S1 Sistem Informasi Kelautan UPI Kampus Daerah Serang

Program Studi Sistem Informasi Kelautan Pada Program Sarjana UPI Kampus Serang pada tahun 2022 ini mengajukan Akreditasi Program Studi pada Badan Akreditasi Perguruan Tinggi (BAN-PT). Tahap visitasi (asesmen lapangan) oleh Asesor BAN-PT telah dilakukan pada tanggal 13-14 Mei 2022. Para asesor melakukan proses asesmen lapangan (AL) secara daring dilakukan berdasarkan surat tugas dari BAN-PT dengan…

Read More